FSB Rusia Tangkap Diduga Teroris yang Siap Ledakkan Kantor Pendaftaran Militer

#tribuntimur #tribunviral #rusiavsukraina - Dinas Keamanan Federal atau FSB Rusia kembali menangkap diduga teroris yang tengah persiapkan serangan di Rusia pada Rabu, 12 Oktober 2022 Rekaman detik-detik penangkapan diduga teroris beredar di Telegram pada Kamis, 13 Oktober. Dalam keterangan unggahan disebutkan di Ural, FSB mencegah serangan teroris yang sedang dipersiapkan oleh penduduk asli Mariupol. Menurut penyelidik, tahanan berencana untuk meledakkan kantor pendaftaran militer di Jalan Bazhov. Untuk tujuan ini, tersangka bermaksud menggunakan alat peledak improvisasi. Ini adalah serangan teroris ketiga yang digagalkan yang diumumkan FSB kemarkn. “Petugas keamanan kami bekerja siang dan malam,“ sebut FSB Rusia. Editor Video: Charly Narator Video: Ririn () Catatan Redaksi Tribun Timur: Bersama kita lawan Virus Covid-19. mengajak seluruh pembaca untuk selalu menerapkan protok
Back to Top