Tutorial Tas Rajut Granny Square || Crochet Bag || Part. 2

Hai sahabat rajut, apa kabar semoga sehat dan diberikan rezeki yang berlimpah. Amin Dalam tutorial kali ini saya membuat tas rajut Granny Square. Tas ini sangat cocok digunakan untuk pergi ke pesta, mall, kerja dan lainnya. Bahan yang digunakan : 1. Benang Poly ester 2. Hakpen Nomor 3 3. Korek api 4. Manik-manik 5. Furing 6. Busa ati 7. Benang crystal Bag Strap tutorial/tutorial tali tas how to make inner Eva Sponge Semoga bermanfaat
Back to Top