FULL Tentara Ukraina di Perahu Motor Tembaki Su-30 Rusia yang Mengintai, Berakhir Diserang Meriam

#tribuntimur #tribunviral #rusiavsukraina - Sebuah rekaman beredar di media sosial memperlihatkan sekelompok Tentara Ukraina dari perahu motor mencoba menembaki pesawat Su-30 Rusia. Mereka menggunakan beberapa senjata demi menembaki Su-30 yang berada di sekitar perahunya. Rekamannya juga beredar di Telegram pada Kamis, 24 Agustus 2023. Dalam keterangan unggahan disebutkan Angkatan bersenjata Ukraina menembakkan senjata kecil (termasuk dari senapan mesin Browning M2) ke pesawat Su-30 milik penerbangan angkatan laut Rusia dekat Pulau Zmeiny pada 22 Agustus 2023 kemarin. Namun peluru-peluru yang dilepaskan Tentara Ukraina tak mengenai Su-30. Rusia mengklaim pertempuran sengit ini diakhir dengan peluru meriam Su-30 yang dijatuhkan tepat di perahu motor Ukraina. Selain itu selama perang berlangsung Rusia juga melaporkan secara total, 462 pesawat Ukraina, termasuk 246 helikopter, kendaraan udara tak berawak dan 433 sistem rudal anti-pesawat Ukraina telah dihancurkan. Sementara dari kubu Kyiv, kementerian pertahanan Ukraina merilis 340 Pasukan Rusia tewas dalam sehari terakhir. Sehingga total Prajurit Rusia dieliminir sejak awal konflik hingga hari ke-548. Editor video: Iwan Narator: Ririn () Update info terkini via Follow akun Instagram Follow akun Twitter Follow dan like fanpage Facebook YouTube business inquiries: 081144407111
Back to Top