Detik-detik Tank dan Humvee Ukraina Meledak Kena Jebakan Ranjau Rusia

#tribuntimur #tribunviral #rusiavsukraina - Beredar rekaman memperlihatka satu tank Ukraina meledak usai terkena jebakan ranjau yang ditanam Pasukan Rusia di Donetsk. Rekamannya beredar di Telegram pada Kamis, 17 Agustus 2023. Setelah tank mengalami kerusakan parah, Pasukan Ukraina dengan Humvee lainnya datang berupaya mengevakuasi rekannya di dalam tank. Namun nahasnya, Humvee ikut meledak lantaran juga menginjak ranjau anti-tank Rusia. Dalam keterangan unggahan disebutkan inilah proses penghancuran tank Angkatan Bersenjata Ukraina dan kegagalan upaya evakuasi dengan ledakan Humvee. Beruntung Pasukan Ukraina di dalam Humvee dapat selamat. Rekamannyapun menuai berbagai komentar dari warganet. Selain itu selama perang berlangsung Rusia juga melaporkan secara total, 459 pesawat Ukraina, termasuk 246 helikopter, kendaraan udara tak berawak dan 431 sistem rudal anti-pesawat Ukraina telah dihancurkan. Sementara dari kubu Kyiv,
Back to Top